Sales dan marketing adalah dua komponen penting yang Anda perlukan untuk menjalankan bisnis yang sukses. Keduanya bekerja sama untuk mencapai tujuan akhir perusahaan, yaitu: menemukan, menarik, dan mempertahankan pelanggan. Meski departemen sales dan marketing memiliki tujuan yang sama, tapi ada…